PENELITIAN KISARA “Gambaran Pengetahuan, Sikap, dan Perilaku tentang Kesehatan Reproduksi dan Seksual pada Remaja di Kota Denpasar”

PENDAHULUAN Kisara (Kita Sayang Remaja) PKBI Daerah Bali melakukan survei terkait pengetahuan, sikap, dan perilaku tentang kesehatan reproduksi dan seksual terhadap 1.200 siswa dari 24 sekolah (8 SMP, 8 SMA, dan 8 SMK) di Kota Denpasar selama Juli-September 2016. PENGETAHUAN Sebagian besar siswa memiliki pengetahuan yang baik tentang pubertas (90,67%) sebagian kecil siswa memiliki pengetahuan…


Comments

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *