Pengamanan Presiden SBY yang datang ke Bali dalam rangka pembukaan Pesta Kesenian Bali itu begitu apik. Di setiap acara apapun yang mendatangkan presiden RI tentunya selalu dengan pengamanan extra. Begitu pula dengan mobil tank ini yang terpajang besar di depan arda candra art center denpasar. Back ground sebuah penjor mencirikan suasana bali yang lahir dari kebudayaan. Sebenernya apa siyh fungsi Mobil tank ini dalam sebuah pengamanan kedatangan seorang presiden negara ??
#kriuk
Leave a Reply