Galau di Pengadilan
Kira-kira 2 minggu yang lalu, saya mendapat tugas untuk mengikuti sidang perkara pidana di Pengadilan Negeri (PN) Jakarta Selatan. Saya berangkat dari kantor jam 11 siang, karena kabarnya sidang akan dimulai sekitar jam 12 siang. Tapi, setelah menunggu...