Tag: pasien

  • Tidak Semua Pasien Kanker Payudara Butuh Kemoterapi

    Banyak pasien kanker payudara yang dikemoterapi padahal pasien tersebut tidak membutuhkannya, demikian menurut sebuah uji klinis jangka panjang terbaru. Sebuah tes genetik, MammaPrint menunjukan hasil bahwa hampir setengah dari total wanita penderita kanker payudara yang mendapatkan kemoterapi berdasarkan diagnosa klinis…Membaca lebih Tidak Semua Pasien Kanker Payudara Butuh Kemoterapi ›

  • Malu Bertanya Sesat Berobat

    Beberapa saat yang lalu ada seseorang konsul tentang keluhannya di twitter dan mengeluh tidak bisa mendapatkan informasi yang lengkap tentang penyakit yang ia derita karena dokter yang memeriksa tidak mengatakan apa apa setelah memeriksanya. Dalam hati saya bertanya tanya, mengapa…Membaca lebih Malu Bertanya Sesat Berobat ›

  • Diagnosa via Internet

    Interaksi antara pasien dan dokter memang bisa terjadi di dunia maya tapi interaksi itu tidak cukup bagi seorang dokter untuk bisa menegakan diagnosa dan mengobati pasien. Mengapa demikian? Untuk menegakan diagnosa, selain melakukan wawancara (ini bisa dilakukan melalui dunia maya), seorang dokter juga perlu melakukan pemeriksaan fisik seperti inspeksi, palpasi, perkusi dan auskultasi. Bila perlu…

  • Berbagi Ide Inovasi dalam Meningkatkan Akses Dalam Layanan Kesehatan

    Ternyata meningkatnya perekonomian tidak berarti akses menuju pelayanan kesehatan yang lebih baik menjadi mudah. Lebih dari 50% penyebab kematian disebabkan oleh penyakit tidak menular, seperti kanker, penyakit jantung, dan lainnya. Namun disebuah situs ( bit.ly/voteide ), saya membaca beberapa ide inovasi menarik dalam meningkatkan akses dalam layanan kesehatan. Hebatnya ide-ide ini seandainya dapat diwujudkan akan…

  • Bakteri Berbahaya Ada Di Seragam Dokter Dan Perawat

    Menurut sebuah studi terbaru, jas putih dan jubah yang sering digunakan dokter, perawat dan staf rumah sakit kemungkinan terkontaminasi bakteri berbahaya. Peneliti di Israel yang melakukan pemeriksaan terhadap pakaian seragam yang dikenakan oleh dokter dan perawat menemukan hampir 60% dari seragam tersebut mengandung bakteri berbahaya. Pemeriksaan dilakukan terhadap ujung lengan baju, kantong dan bagian perut…