Tag: Kawan
-
Kangen Kawan Kuliah
Gak terasa sudah hampir dua puluh tahunan kami bersua. Pertengahan tahun 1995, kampus Bukit Universitas Udayana. Banyak menyisakan cerita, suram dan menyesakkan dada. Egois. Kira-kira begitu sosok diri yang bisa kugambarkan saat masa-masa perkuliahan itu berjalan. Mau menang sendiri, dan temperamental. Mungkin itu sebabnya kini aku lebih banyak menarik diri dari pergaulan masa lalu. Padahal…