Tag: jakarta

  • Pletan Cai, de!

    1 menit waktu bacaBeberapa hari lalu, seorang teman, sebut saja ratna, mengirimi saya sebuah tangkapan layar cuitan Jerinx, drummer dari grup musisi Superman Is Dead. Fuck you so much Indonesia, begitu cuitnya. Apa salah Indonesia? Apa salah kami semua…

  • Rapat Awal SBMPTNP 2019

    Perjalanan dinas kali ini pulang pergi ke Jakarta, berangkat paginya dan sore langsung kembali ke Bali. Saya diajak oleh ketua STP Bali dan Kabag Adak untuk mengikuti rapat awal SBMPTNP 2019 di Jakarta, di kantor Kementerian Pariwisata, Gedung Sapta Pesona. Acara rapat dilaksakan di lantai 11, di ruang rapat Deputi Bidang Pengembangan Industri dan Kelembagaan…

  • Rakornas I Kemenpar 2019

    Perjalanan dinas kedua di tahun 2019, saya ditugaskan untuk mengikuti acara Rakornas I Kemenpar 2019 di Grand Ballroom Hotel Sultan, Jakarta. Sesuai namanya acara Rakornas ini merupakan acara rapat koordinasi di lingkungan Kemenpar, acara yang cukup besar tentunya. Belum lagi ditambah dengan beberapa acara lainnya, salah satunya ada pameran. Dari unsur pendidikan, ada dua stand…

  • Banyak Alasan Membenci Jakarta

    5 menit waktu bacaSejahatnya ibu tiri, masih lebih jahat ibukota. Apa itu alasan untuk membenci Jakarta? Saya dulu pernah merasakan bagaimana kesalnya dengan segala hal yang berbau Jakarta. Saya lahir dan tumbuh di Denpasar, Bali. Masa itu, sentralisas…

  • Persija Klub Mafia

    3 menit waktu bacaPersija juara Liga 1 2018. Tapi banyak orang bilang, juaranya settingan. Persija mafia? Kalau saya lihat keriuhan media sosial tentang isu ini, ada dua tuduhan yang dikenakan kepada Persija. Pertama, Persija sudah diatur untuk menjadi…