Tag: alergi

  • Ini Dia Gejala Alergi Binatang

    Memelihara binatang di rumah memang ada kesenangan tersendiri. Bahkan ada sebagian orang rela untuk merogoh kocek ratusan ribu untuk membeli binatang yang bisa dipelihara di rumah. Sayangnya tidak sedikit dari mereka yang justru menelan kekecewaan karena mengalami alergi terhadap binatang peliharaannya. Berikut beberapa gejala alergi yang bisa dicetuskan oleh binatang peliharaan: Bersin bersin dan hidung…

  • Ketika Lebah Menyengat

    Sengatan lebah memang kerap terjadi namun kebanyakan dari kasus sengatan lebah ini tidak memerlukan penanganan medis. Masalah yang terjadi saat lebah menyengat tubuh manusia adalah munculnya reaksi alergi. Reaksi alergi yang muncul saat disengat lebah kebanyakan reaksi alergi ringan, jarang sekali reaksi alergi yang berat. Meskipun demikian, ada beberapa hal yang bisa dilakukan untuk meringangkan…

  • Ini Dia Penyebab Mimisan

    Mimisan memang menakutkan dan membuat perasaan yang tidak nyaman, padahal kebanyakan penyebab mimisan adalah sesuatu yang tidak serius. Berikut beberapa hal yang dapat menyebabkan mimisan: Kondisi iklim yang hangat atau panas dan kering. Kondisi ini membuat lapisan lendir yang ada pada saluran hidung menjadi kering dan mudah berdarah. Sinusitis, cold dan alergi dapat menyebabkan bersin…

  • Tips Kamar Tidur Yang Nyaman

    Agar tidur dapat nyenyak dan berkualitas, peranan kamar tidur yang nyaman tidak bisa diremehkan begitu saja. Pastilah kita tidak akan bisa tidur yang nyenyak bila kamar tidur kita apek, lembab, kotor, berantakan dan tidak nyaman. Berikut beberapa hal yang harus diperhatikan untuk membuat kamar tidur kita nyaman. Pilihlah matras atau kasur dan bantal yang memberikan…

  • Bila Anak Anda Batuk

    Batuk pada anak anak adalah keluhan yang sering terjadi namun tidak sedikit orang tua yang mengkhawatirkannya. Sejatinya, batuk adalah mekanisme alami tubuh untuk melindungi saluran pernafasan dari kerusakan atau masuknya benda asing dari lua