~Ilustrasi dan Definisi~
Ketika saya jalan-jalan ke Kota Brussel bulan Agustus yang lalu, ada pesan masuk ke handphone saya yang dikirim oleh Tante Jane, ibu angkat saya di Belanda. Dalam pesannya, Tante Jane meminta tolong untuk dibelikan souvenir dan pernak-pernik khas Brussel. Sebelum mendapat SMS tersebut, saya pun juga sudah berniat untuk membeli pernak-pernik di ibu […]
Leave a Reply